Visi dan Misi

Posted: 2016-10-18 21:52:23. | Dilihat : 1227

Visi :

"Terwujudnya pelayanan informasi publik yang transparan, akuntabel dan profesional".

Misi :

  1. Menyediakan dan memberikan informasi publik yang berkualitas sesuai standar layanan informasi publik
  2. Membangun dan mengembangkan sistem informasi dan dokumentasi secara efektif, efisien, terintegrasi dan mudah diakses.
  3. Meningkatkan profesionalitas sumber daya manusia pengelola informasi dan dokumetasi
  4. Memenuhi sarana dan prasarana untuk mendukung tata kelola informasi dan dokumentasi

Alamat Lengkap

Jalan Raya Jepara Kelet Km. 37, Kelet, Keling, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah 59454
Telepon: (0291) 579002
Fax : 0291 578161
Whatsapp : 081236000876

Website Terkait

Sosial Media